Notification

×

Iklan

Iklan




Pemko Medan Kembali Lancarkan Razia Masker di 21 Kecamatan

, 22 Juni 2020
Foto: Razia masker di sejumlah ruas jalan Kota Medan beberap waktu lalu.(Dok)
Medan,DP News
Mengingat masih meningkatnya jumlah pasien Covid-19 di Kota Medan,Tim Razia Pemko Medan melibatkan berbagai unsur kembali melancarkan penegakan protokol kesehatan.Razia Masker ,Senin,( 22/6) dimulai pukul 08.00 WIB.
Secara wilayah tim razia dibagi dalam 5 kelompk akni Tim I  meliputi Kecamatan Medan Denai, Medan Tembung dan Perjuangan dengan okasi kegiatan  di seputaaran JL. LETDA SUJONO DI BAWAH TOL BELMERA
Tim II  meliputi Kecamatan Medan Amplas, Medan Area, Medan Kota dan Medan Johor
dengan lokasi kegiatan  di sekitar  Jaln . SISINGAMANGARAJA d EPAN KOMPLEK RIVERA AMPLAS
Tim III  meliputi Kecamatan Medan Barat, Medan Timur, Medan Marelan, Medan Deli, Medan Belawan dan Medan Labuhan dengan lokasi kegiatan di Jalan . KOLONEL YOS SUDARSO SEBELUM FLY OVER PULO BRAYAN
Kemudian Tim IV  meliuti Kecamatan Medan Helvetia, Medan Sunggal dan Medan Tuntungan
Dengan lokasi  kegiata  di sekitar  Jalaan GATOT SUBROTO KAMPUNG LALANG SIMP.ANG PAJAK
Sedang Tim V meliputi Kecamatan Medan Polonia, Medan Maimun, Medan Petisah, Medan Baru dan Medan Selayang dengan lokasi kegiatan  di sekitaar Jalan SETIA BUDI DEPAN YASPEN. SHAFIYYATUL AMALIYYAH (YPSA)
Penindakan tegas akan dilakukan dengan menilang atau menahan identitas diri (KTP) jika tidak menggunakan masker. Rekan kerabat sekalian mohon menggunakan masker jika melewati akses jalan tersebut.
Kabag Humasy Pemko Medaan Arrahman Pane yang dikonfirmasi membenarkan turrunnya kembali tim rzia dan sedang berlangsung dikomandoi Satpol PP.(Rd)

| | | | | | | | | | | | | | | | | | | | | |